Cara Mengatasi Koneksi Internet Yang Limited Access


Salam Blogger, Pembaca Semua….:)

Selamat Hari Ini . :D dan izinkanlah saya pertama tama memanjatkan puji dan syukur kehadirat TUHAN Yang Maha Kuasa, karena berkat dan karunianya, hari ini saya bisa menulis lagi di blog yang sederhana ini,
Seminggu lebih yang lalu saya di perhadapkan dengan masalah yang begitu berat, bagi saya... "MASALAH INTERNET" ... saya yang sering menggunakan internet gratisan alias FREE WIFI... menjadi seperti manusia yang hidup tanpa tujuan akibat dari Koneksi internet ke hotspot/wifi limited access ....saya pun binggung padahal saudara saya yang sama sama internet, punya laptopnya dia koneksinya lancar lancar saja sedangkan punyaku, LIMITED ACCESS, aku coba liat pada Pengaturan jaringannya tapi semuanya DHCP ( Penomoran IP secara Otomatis )... makin bingung saya....

besoknya masih sama juga, saya pikir mungkin karena saya baru saja menginstal skinpack jadi menurut saya mungkin ada pengaruhnya, tapi setelah saya uninstall, ech masih sama saja dengan yang kemarin "LIMITED ACCESS" stresssssssssssssssss..... tapi saya gak mudah putus asa, saya coba lagi dan coba lagi hingga, saya menyerah.... saya biarkan saja seperti itu, mending saya main "GUITAR HERO 3 Legend of ROCK", untuk menghilangkan kejenuhan,....

Satu minggu berselang, saya mencoba lagi dan mencoba lagi. akhirnya saya coba meminjam laptop milik saudaraku untuk mencari solusinya di internet.... dan saya menemukan 4 solusi, :

1. Mengganti ip address
2. Stop bonjour service
3. Reset IP address
4. Install ulang driver Wlan atau wifi
   Saya Temukan Keempat Solusi diatas disini :
http://al-imanbulus.blogspot.com/2013/10/masalah-limited-access-wifi-windows-7.html
Keempat solusi diatas saya coba tapi sayang tidak ada satu pun yang berhasil, malahan saya coba untuk mengganti hardwarenya,.... kemudian saya mulai berfikir untuk mengabungkan atau mengkombinasi keempat cara diatas hingga menjadi satu solusi yang baru.... saya mulai mencobanya , banyak kegagalan yang saya temui namun saya tidak berputus asa hingga akhirnya saya berhasil.... dan mengulasnya di blog ini....

Sekian cerita saya, dari cerita diatas, saya menarik kesimpulan :


MASALAH

  •          Koneksi Internet yang Limited Akses
  •      Jaringan Wifi Yang Limited Acces

SOLUSI

1. Mensetting IP Address secara manual.
Disini Kita harus menyesuaikan IP address dan DNS server pada komputer anda dengan wifi. Anda harus mengetahui DNS server dari Wifi tersebut. Kemudian masukkan IP address, subnet mask, default gateway dan preferred DNS Server, misalnya seperti saya, saya melihat dari ip addres milik laptop saudara saya, seperti contoh dibawah ini

pada DNS saya coba menggunakan DNS google ....

2. Diagnose Wireless Adapternya


Disini maksudnya adalah setelah kita sudah menyeting ipnya kemanual seperti laptop yang satunya seperti milk saudara saya, otomatis ipnya akan sama sehingga terjadi konflik... dan diagnose berfungsi agar windows seven mencari masalah dan berusah menemukan solusi untuk memperbaiki masalah tersebut sehingga settingannya akan dikembalikan ke otomatis dan wifi sudah dapat digunakan kembali.....


Tolong Laporkan Jika Ada Link Yang Error Atau Gambar Tidak Muncul :)
dan mohon untuk mengklik iklan banner untuk kelangsungan blog :)"
Sekalian juga untuk biaya sekolah admin nya. :) terimakasih :)
EmoticonEmoticon