Cara Install Kali Linux Step by Step Lengkap ! [Screenshot/Photo]

Kali Linux adalah Distro Linux yang berbasis Debian. Kali Linux di sebut-sebut Backtrack 6 karena pembuat Kali Linux ini adalah organisasi yang sama dengan pembuat Backtrack 6, walaupun begitu, Kali Linux tetap lah kali linux, bukan backtrack 6.

Bagi pengguna baru linux, biasanya kesusahan untuk menginstall kali linux, karena mode installasi nya 'sedikit' berbeda dengan ubuntu, bahkan sangat berbeda dengan Windows. Konsepnya sama, yaitu memilih zona waktu, type keyboard, pembagian partisis, pengisian nama user, installasi grub loader, lalu finishing. Tetapi tetap, masih banyak yang bingung dengan installasinya.

Baik, saya akan memberikan tutorial "Cara Install Kali Linux", simak berikut ini :


*NOTE untuk yang baru belajar.

Persiapkan mental dahulu, Back-up semua data yang penting (untuk menghindari salah pembagian partisi, di rekomendasikan terkoneksi dengan internet (LAN) jika tidak ada ya tidak apa-apa, pahami dahulu tentang apa itu partisi ext4, swap, dll agar tidak bingung saat pembagian partisi nanti.

Silakan dicoba:

Saya mengansumsikan kalian sudah punya bootable atau kaset DVD Kali linux itu sendiri, jika belum silakan Klik disini [Cara membuat Booting Kali Linux menggunakan USB Flash Disk]


  • Tampilan awal Kali Linux
  • Kemudian Pilih Bahasa installasi, terserah Anda yang penting Anda paham
  • Lalu Pilih Zona Waktu
  • Kemudian setting DHCP dan DNS (Lewati Saja, ikuti gambar ini)
  • Atur username dan Password Anda
  • Konfigurasi Waktu (sesuaikan saja)
  • Atur Partisi (sesuaikan saja)
  • Sampai sini kita sudah selesai settingnya, tinggal tunggu prosesnya.
  • Install Boot Loader (rekomendasi)
  • FINISHED

Sekian tutorial kali ini, jika ada pertanyaan silakan di tanyakan di komentar.

*Segala kerusakan, kehilangan data atau hal-hal yang tidak di inginkan bukan tanggung jawab penulis.

sumber: http://cyberlinuxer.blogspot.com/2014/05/cara-install-kali-linux-screenshotphoto.html

Tolong Laporkan Jika Ada Link Yang Error Atau Gambar Tidak Muncul :)
dan mohon untuk mengklik iklan banner untuk kelangsungan blog :)"
Sekalian juga untuk biaya sekolah admin nya. :) terimakasih :)
EmoticonEmoticon